Prediksi Kamera Terbaru Nikon dan Canon Tahun 2013

Beberapa minggu yang lalu majalah Jepang Impress menerbitkan Prediksi Kamera Terbaru Nikon dan Canon 2013 berbentuk file PDF. Soal prediksi kamera, biasanya majalah Jepang cukup akurat. Majalah edisi Januri tersebut telah beredar luar dikalangan pecinta teknologi kamera digital.

Prediksi Kamera Nikon 2013

Majalah Impress beberapa kali telah memprediksi kamera-kamera yang akan release oleh pabrikan Jepang, dan beberapa kali prediksi mereka benar. Di atas halaman majalah prediksi kamera 2013 ditandai dengan headline merk Canon, bawah halaman untuk merk Nikon.

Prediksi Kamera Canon 2013

Prediksi kamera Canon 2013 :

  • EOS 7D Mark II akan memiliki sensor baru dikembangkan, 10fps burst rate, and ISO up to 25600
  • EOS 70D akan memiliki sensor yang sama seperti 7D Mark II, burst rate limited to 3fps, ISO 25600
  • EOS 1DSx, inilah nama kamera DSLR Canon dengan megapixel tertinggi.

Prediksi Kamera Nikon 2013 :

  • Nikon D7200 dengan 39 poin AF, ISO hingga 25600
  • Nikon D9000 dengan sensor baru dikembangkan, 10fps bust rate, 51 points AF
  • Nikon D4x direncanakan akan dirilis pada tahun 2013

Selain itu, majalah tersebut juga memprediksi kamera mirroless Canon EOS M2 sebagai upgrade dari Canon EOS M juga akan dirilis pada tahun 2013. Juga Nikon V3 akan dirilis tahun 2013.

Jadi Prediksi Kamera Terbaru Nikon dan Canon Tahun 2013 di atas meski sumbernya berbeda dari sumber yang biasanya digunakan oleh Nikonrumors, kemungkinan besar akan terealisasi. Meski begitu untuk meleset juga tetap ada, Salam Fotografi, t

Prediksi Kamera Terbaru Nikon dan Canon Tahun 2013 |Lensa Kita |4.5 |